Kadanta.Media Tana Toraja – Lagu Rayuan pulau kelapa yang dinyanyikan Endang sukamti digunakan untuk menghentak semangat Siswa siswi para santri SMK pembangunan Mengkendek Kab. Tana Toraja. Sabtu, 13/08/2022.
Letkol inf Monfi Ade candra Dandim 1414/Tator dalam program komsos kreatif memberikan wawasan kebangsaan dan motivasi bagi para santri dengan memberikan pemahaman akan pentingnya keimanan dan ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa sebagai dasar hidup dan merupakan kunci sukses bagi manusia.
Tidak ada yg mustahil apabila kita bekerja dan berdoa utk meraih cita2, yang jelas harus kerja keras tidak boleh malas, pungkas Candra.
Kita Patut bersyukur karena Tuhan selalu melindungi kita maka dari itulah berbuatlah sesuatu yang nermanfaat bagi kita dan orang lain.
Tidak ada keberhasilan yang di dapat dengan mudah tapi dengan berjuang kita akan meraih kesuksesan yang kita harapkan.
Bertempat di SMKN Pembangunan Muhammadiyah Dusun Buntu Tangti, Kecamatan Mengkendek, Kabupaten Tana Toraja, di Hadiri oleh Ketua Badan Pembinaan Pesantren, Kepala Sekolah SMK Pondok Pesantren, Ketua MUI Tana Toraja, Danramil 1414-07/Mengkendek, Sekertarin Pimpinan Daerah Muhammadiyah dan Siswa Siswi SMKN Pembangunan Muhammadiyah.(*)KaM.